Spoiler Anime One Piece Episode 1013 : Luffy Dikepung Musuh dan Yamato Putus Asa

Pada episode 1013 ini akan berfokus pada cerita lanjutan dimana yamato sedang mengenang masa lalu nya dengan Ace.

Pada episode sebelumnya 1012 pada saat menceritakan keadaan di Onigashima k

hususnya di panggung hiburang yang awalnya ricuh dikarenakan akibat virus Ice Oni milik Queen.

Pada episode sebelumnya juga menampilkan scene dimana Franky dan Jinbei yang bertemu dengan musuh yang akan mereka hadapi.

Namun sayangnya beberapa keajadian di scene pada episode sebelumnya belum juga rampung.

One Piece pada episode 1013 akan berjudul “Masa Lalu Yamato! Pria Yang Datang Untuk Kaisar Laut!”. Pada episode ini, awal cerita akan berjalan dengan diawali Yamato yang sedang berada di tengah pertempuran dan dimana ia memutuskan untuk mengungkapkan sesuatu yang penting terhadap masa lalunya.

Disisi lain Akazaya Nine kalah dalam pertempuran. Sisi lain juga memperlihatkan anggota Topi Jerami dan para Samurai yang sedang berjuang dalam pertempuran. Salah satu seorang anggota nya memberi tahu bahwa ia membuat penawar dalam misi menyelamatkan dari sekutu dan musuh.

Marco masih menggunakan apinya untuk semua orang, dan untuk memberi Choper banyak waktu dalam menemukan penawarnya.

Hyogoro dan para samurai lainnya memberi tahu Zoro, Brook, dan Robin untuk terus maju karena mereka memilih melindungi Chopper.

Jimbei dan Luffy terus menuju atap sambil mencari Sanji. Dima Jimbe pasti curiga Sanji pasti menyadari kehadiran musuh yang kuat, maka dari itu mereka berpisah dari kelompoknya.

Pada tempat lain, Franky dan Sasaki memulai pertempuran mereka. Franky dalam pengaturan jenderal Franky. Sementara Sasaki berubah menjadi Triceraptops.

Leave a Reply

Your email address will not be published.